Parende, Agustina (2009) Kami Ingin Dibentuk: Pengaruh PAK bagi Pembentukan Sikap Anak Kelas IV di SD Negeri 444 Bulu’ Datu. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.
Text
agustina_hd.doc Download (139kB) |
|
Text
agustina_kp.doc Download (66kB) |
|
Text
agustina_bab_1.doc Download (52kB) |
|
Text
agustina_bab_2.doc Download (207kB) |
|
Text
agustina_bab_3.doc Restricted to Repository staff only Download (105kB) | Request a copy |
|
Text
agustina_bab_4.doc Restricted to Repository staff only Download (367kB) | Request a copy |
|
Text
agustina_dp.doc Download (31kB) |
|
Text
agustina_cv.doc Download (8kB) |
Abstract
Agustina Parende, tahun 2009 menyusun skripsi dengan judul : KAMI INGIN DI BENTUK dan Sub Judul : Pengaruh PAK Bagi Pembentukan Sikap Anak Kelas IV Di SD Negeri 444 Bulu ’Datu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui fungsi PAK di sekolah dan sejauhmana pengaruh PAK bagi pembentukan sikap anak. Pendidikan Agama Kristen berfungsi mendidik nara didik mengenal Allah dan memahami hubungannya dengan Allah, sesama manusia serta alam semesta, menunjukkan hubungan tersebut dalam perilaku sehari-hari baik di sekolah maupun di luar sekolah serta menyatakan dan menghayati perannya sebagai panutan terhadap masyarakat sekitar. Dalam hasil penelitian membuktikan bahwa Pendidikan Agama Kristen di sekolah merupakan salah satu tempat untuk membentuk sikap anak. Terbukti bahwa Anak-anak senantiasa menyatakan syukur kepada Tuhan melalui doa dan ketaatan mereka beribadah. Anak-anak menyerahkan hidupnya untuk dituntun oleh Allah serta menyatakan dirinya sebagai anak-anak Allah dalam perilaku hidup sehari-hari seperti menghormati dan patuh pada orang tua dan guru, mengasihi saudara dan teman-temannya. Sehingga di akhir skripsi ini penulis menyimpulkan bahwa Pendidikan Agama Kristen sangat berpengaruh dalam kehidupan anak-anak.
Item Type: | Thesis (Scholar) |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Depositing User: | am andarias manting |
Date Deposited: | 09 Dec 2024 15:10 |
Last Modified: | 09 Dec 2024 15:10 |
URI: | http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/3550 |
Actions (login required)
View Item |