Analisis Kemampuan Literasi Mahasiswa Program Studi Kepemimpinan Kristen di Institut Agama Kristen Negeri Toraja

Upa', Jonatan Tandi (2024) Analisis Kemampuan Literasi Mahasiswa Program Studi Kepemimpinan Kristen di Institut Agama Kristen Negeri Toraja. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
jonatan_skpp.pdf

Download (75kB)
[img] Text
jonatan_hd.pdf

Download (332kB)
[img] Text
jona_kp.pdf

Download (466kB)
[img] Text
jona_bab_1.pdf

Download (552kB)
[img] Text
jona_bab_2.pdf

Download (712kB)
[img] Text
jona_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (587kB) | Request a copy
[img] Text
jona_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (731kB) | Request a copy
[img] Text
jona_bab_5.pdf

Download (353kB)
[img] Text
jona_dp.pdf

Download (496kB)
[img] Text
jona_lp.pdf

Download (642kB)
[img] Text
jona_lp2.pdf

Download (261kB)
[img] Text
jona_cv.pdf

Download (1MB)

Abstract

Jonatan Tandi Upa' (3020207919) menyusun skripsi dengan judul: Analisis Kemampuan Literasi Mahasiswa Program Studi Kepemimpinan Kristen di Institut Agama Kristen Negeri Toraja. Dibimbing oleh: Sumiati Putri Natalia, M.Pd selaku pembimbing I dan Anissa Citra Paonganan, M.Pd selaku pembimbing II. Pendidikan Tinggi berperan penting dalam membentuk sumber daya manusia berkualitas. Kemampuan literasi mahasiswa mencakup kemampuan membaca, menulis, berbicara, memahami informasi, berpikir kritis, dan kemampuan menganalisis informasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan literasi mahasiswa pada Program Studi Kepemimpinan Kristen di IAKN Toraja. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan literasi mahasiswa masih menghadapi sejumlah tantangan. Secara spesifik, kebiasaan membaca mahasiswa sangat minim dan terbatas pada kebutuhan akademik, mengakibatkan pemahaman teks yang kurang mendalam. Kemampuan menulis mahasiswa yang jarang berlatih terhambat dalam menyusun argumen dan informasi secara terstruktur. Dalam berbicara, terdapat perbedaan signifikan dalam partisipasi aktif di diskusi akademik. Mahasiswa yang sering berlatih berbicara menunjukkan keterampilan yang baik, sementara yang jarang terlibat menunjukkan keterbatasan. Kemampuan memahami informasi menunjukkan bahwa mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis informasi dari berbagai sumber, tetapi masih kesulitan dalam mengintegrasikan strategi literasi secara praktis dan konsisten dalam tugas akademik mereka. Secara keseluruhan, penelitian ini mengidentifikasi perlunya peningkatan kemampuan literasi mahasiswa melalui program pelatihan yang lebih terarah dan bimbingan yang intensif untuk memperbaiki penerapan praktis dari teori literasi yang ada. Jonatan Tandi Upa' (3020207919) presents a thesis titled: Analysis of Literacy Skills of Students in the Christian Leadership Study Program at the Institute of Christian Religion Toraja. Supervised by: Sumiati Putri Natalia, M.Pd as the first supervisor and Anissa Citra Paonganan, M.Pd as the second supervisor. Higher education plays a crucial role in shaping quality hunian resources. Student literacy encompasses reading, writing, speaking, understanding information, critical thinking, and information analysis skills. This research aims to analyze the literacy skills of students in the Christian Leadership Study Program at IAKN Toraja. The method used is qualitative with a descriptive approach. The research findings indicate that student literacy skills face several challenges. Specifically, students have minimal reading habits limited to academic needs, resulting in shallow text comprehension. Students who rarely write struggle with structuring arguments and information, while those who frequently write demonstrate better skills. Speaking abilities show significant differences in active participation in academic discussions, with those who often engage in speaking showing better skills compared to those who rarely participate. Students are able to identify and analyze information from various sources but struggle with consistently applying literacy strategies in their academic tasks. Overall, this study highlights the need for enhanced literacy skills through more targeted training programs and intensive guidance to improve the practical application of literacy theories

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: ap sarmita sumule
Date Deposited: 06 Sep 2024 15:02
Last Modified: 06 Sep 2024 15:02
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/2362

Actions (login required)

View Item View Item