Kajian Pedagogis Peran Guru Sekolah Minggu dalam Meningkatkan Iman Anak Remaja di Gereja Kibaid Jemaat Buntu Klasis Gandangbatu Sillanan

Pakonglean, Krisna Yanti (2017) Kajian Pedagogis Peran Guru Sekolah Minggu dalam Meningkatkan Iman Anak Remaja di Gereja Kibaid Jemaat Buntu Klasis Gandangbatu Sillanan. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
krisna_hd.pdf

Download (222kB)
[img] Text
krisna_kp.pdf

Download (280kB)
[img] Text
krisna_bab_1.pdf

Download (234kB)
[img] Text
krisna_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (244kB) | Request a copy
[img] Text
krisna_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (327kB) | Request a copy
[img] Text
krisna_bab_5.pdf

Download (159kB)
[img] Text
krisna_dp.pdf

Download (208kB)
[img] Text
krisna_cv.pdf

Download (101kB)

Abstract

Krisna Yanti Pakonglean, tahun 2017 menyusun skripsi dengan judul “Kajian Pedagogis Peran Guru Sekolah Minggu dalam Meningkatkan Iman Anak Remaja di Gereja KIBAID Jemaat Buntu Klasis Gandangbatu Sillanan”. Di bawah bimbingan Dr. Calvin Sholla Rupa, M.Th dan Rannu Sanderan, M.Th. Pendidikan rohani bagi anak sangat berpengaruh untuk pertumbuhan imannya, selain di dapatkan di dalam keluarga, pendidikan rohani juga bagi anak didapatkan di gereja melalui pelayan dari guru sekolah minggu. Guru sekolah minggu dapat mempengaruhi kehidupan anak sekolah minggu. Anak sekolah minggu akan meniru setiap tindakan guru sekolah minggu karena itu guru sekolah minggu harus menjadi teladan yang baik. Pendidikan rohani bagi anak semakin meningkat, ketika guru sekolah minggu memiliki jiwa pengabdian yang sungguh kepada anak. Upaya ini dimaksudkan untuk mendapatkan informasi/ data yang jelas mengenai peran guru sekolah minggu dalam meningkatkan iman anak remaja. Penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah pengumpulan data dari buku-buku yang menyangkut pokok penulisan ini, dan mengumpulkan data dari lapangan, melalui wawancara dan observasi. Dari hasil penelitian ini membuktikan bahwa peran guru sekolah minggu sangat menentukan pertumbuhan iman anak sekolah minggu. Melalui pengajaran serta tindakan, guru sekolah minggu akan membantu anak-anak untuk semakin dewasa dalam iman.

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Depositing User: am andarias manting
Date Deposited: 23 Jan 2025 14:19
Last Modified: 23 Jan 2025 14:19
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/4143

Actions (login required)

View Item View Item