Analisis Tantangan Pola Asuh Ayah dalam Membentuk Karakter Anak di Lingkungan Ge’tengan Kelurahan Rantekalua’ Kecamatan Mengkendek

Sugianti, Sugianti (2024) Analisis Tantangan Pola Asuh Ayah dalam Membentuk Karakter Anak di Lingkungan Ge’tengan Kelurahan Rantekalua’ Kecamatan Mengkendek. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
sugianti_skpp.pdf

Download (66kB)
[img] Text
sugianti_hd.pdf

Download (258kB)
[img] Text
sugianti_kp.pdf

Download (353kB)
[img] Text
sugianti_bab_1.pdf

Download (335kB)
[img] Text
sugianti_bab_2.pdf

Download (551kB)
[img] Text
sugianti_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (343kB) | Request a copy
[img] Text
sugianti_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (416kB) | Request a copy
[img] Text
sugianti_bab_5.pdf

Download (218kB)
[img] Text
sugianti_dp.pdf

Download (314kB)
[img] Text
sugianti_lp.pdf

Download (316kB)
[img] Text
sugianti_cv.pdf

Download (144kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tantangan yang dihadapi ayah terkait pola asuh dalam pembentukan karakter anak di Lingkungan Ge’tengan, Kelurahan Rantekalua, Kecamatan Mengkendek. Metode penelitian ini yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola asuh yang ayah gunakan ialah pola asuh demokrasi, dimana anak diberikan kebebasan dalam mengungkapkan keinginannya dan pendapatnya kepada orang tua, meskipun diberikan kebebasan, orang tua masih menetapkan aturan, dimana aturan tersebut berfungsi untuk mengontrol anak dan bukan untuk mengekang atau membatasi anak, dalam penerapan pola asuh yang dilakukan ayah ada beberapa karakter anak yang dapat dibentuk diantaranya: karakter bertanggung jawab, kejujuran, dan keagamaan/religius. Dalam menerapkan pola asuh tersebut dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti faktor internal dan faktor eksternal. Tantangan utama yang dihadapi ayah meliputi perubahan peran gender, mengelola waktu secara seimbang antara bekerja dan mengasuh anak, menghadapi parental burnout, menerapkan aspek spritual dan religius, aspek moral dan etika, aspek sosial dan kemanusian. kata kunci: Tantangan pola asuh ayah, pembentukan karakter. Abstract This study aims to analyze the challenges faced by fathers related to parenting in the formation of children's character in Ge'tengan Neighborhood, Rantekalua Village, Mengkendek District. The method used in this research is a qualitative approach with data collection techniques through in-depth interviews, observations, and documentation. The results of the study show that the parenting style that fathers use is a democratic parenting style, where children are given freedom to express their wishes and opinions to parents, even though they are given freedom, parents still set rules, where these rules function to control children and not to curb or limit children, in the application of parenting by fathers there are several child characters that can be formed including: responsible, honest, and religious/religious character. In implementing this parenting style, it is influenced by various factors, such as internal factors and external factors. The main challenges faced by fathers include changing gender roles, managing time in a balanced way between work and parenting, dealing with parental burnout, implementing spiritual and religious aspects, moral and ethical aspects, social and humanitarian aspects. Keywords: Father-rearing challenges, character building.

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education
Depositing User: am andarias manting
Date Deposited: 08 Jan 2025 15:37
Last Modified: 08 Jan 2025 15:37
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/3938

Actions (login required)

View Item View Item