Kajian Misi Penyembuhan bagi Individu Penyandang Disabilitas Psikososial di Jemaat Kalvari Bera

Indhasari, Indhasari (2024) Kajian Misi Penyembuhan bagi Individu Penyandang Disabilitas Psikososial di Jemaat Kalvari Bera. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
indhasari_skpp.pdf

Download (86kB)
[img] Text
indhasari_hd.pdf

Download (397kB)
[img] Text
indhasari_kp.pdf

Download (451kB)
[img] Text
indhasari_bab_1.pdf

Download (648kB)
[img] Text
indhasari_bab_2.pdf

Download (728kB)
[img] Text
indhasari_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (606kB) | Request a copy
[img] Text
indhasari_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (637kB) | Request a copy
[img] Text
indhasari_bab_5.pdf

Download (453kB)
[img] Text
indhasari_dp.pdf

Download (591kB)
[img] Text
indhasari_lp.pdf

Download (559kB)
[img] Text
indhasari_lp2.pdf

Download (314kB)
[img] Text
indhasari_cv.pdf

Download (367kB)

Abstract

ABSTRAK Indhasari .2320207643. Pada penelitian ini membahas mengenai penyandang disabilitas psikososial. Penelitian ini bertujuan untuk bagaimana penerapan misi penyembuhan bagi individu penyandang disabilitas psikososial di Jemaat Kalvari Bera. Populasi penelitian kurang lebih 5 penyandang disabilitas psikososial yang masing-masing menderita depresi, bipolar, dan disabilitas bawaan sejak lahir. Metode Analisis data dalam melihat penyandang disabilitas psikososial melalui perspektif misi penyembuhan adalah menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data, observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian melihat penyandang disabilitas sebagai orang-orang yang memang benar patut untuk diberikan dukungan melalui misi penyembuhan terhadap penyandang disabilitas yang mana dibutuhkan peran aktif dari berbagai pihak seperti komunitas gereja, masyarakat dan pemerintah. Kata Kunci: Misi Penyembuhan , Disabilitas Psikososial. ABSTRACT Indhasari 2320207643 This research discusses people with psychosocial disabilities, namely those who experience mental disorders or mental disorders where basically the causes and consequences of this phenomenon cannot be explained in a clear way. This research aims to determine how to implement the healing mission for individuals with psychosocial disabilities in the Kalvari Bera Congregation. The study population was approximately 5 people with psychosocial disabilities, each of whom suffered from depression, bipolar disorder, and congenital disabilities from birth. Data analysis method in looking at people with psychosocial disabilities from a healing mission perspective is to use qualitative methods with data collection, observation, interviews and documentation. The research results see people with disabilities as people who really deserve to be given support through a healing mission for people with disabilities which requires an active role from various parties such as the church community, society and government. Keywords: Healing Mission, Psychosocial Disability.

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: am andarias manting
Date Deposited: 03 Sep 2024 10:49
Last Modified: 03 Sep 2024 11:05
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/2275

Actions (login required)

View Item View Item