Analisis Konseling Pastoral Teknik Client Center untuk Meningkatakan Self Esteem Pemuda di Gereja Toraja Jemaat Sima

Tato', Aris (2023) Analisis Konseling Pastoral Teknik Client Center untuk Meningkatakan Self Esteem Pemuda di Gereja Toraja Jemaat Sima. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
aris_similarity_index.pdf

Download (433kB)
[img] Text
aris_kp.docx

Download (17kB)
[img] Text
aris_bab_1.docx

Download (23kB)
[img] Text
aris_bab_2.docx

Download (52kB)
[img] Text
aris_bab_3.docx
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)
[img] Text
aris_bab_4.docx
Restricted to Repository staff only

Download (56kB)
[img] Text
aris_bab_5.docx

Download (18kB)
[img] Text
aris_dp.docx

Download (23kB)

Abstract

Aris Tato’ di tahun 2023 menyusun skripsi dengan judul: “Analisis Konseling Pastoral Teknik Client Center Untuk meningkatkan Self Esteem Pemuda Di Gereja Toraja Jemaat Sima”. Self esteem merupakan persepsi tentang citra diri seseorang yang dikembangkan dari waktu ke waktu. Self esteem pada hakikatnya merupakan kepercayaan diri seseorang yang dimiliki, sehingga perlu dilakukan tindakan untuk meningkatkan self esteem ketika seseorang mengalaminya. Salah satu tindakan yang dilakukan untuk meningkatkan self esteem adalah dengan menerapkan konseling pastoral teknik client center. Konseling pastoral teknik client center adalah salah satu teknik pendampingan dengan menindaki klient secara personal, teknik ini membantu seseorang lepas dari rasa malu, kepercayaan diri yang rendah. Gereja Toraja Jemaat Sima yang memiliki pemuda yang mengalami self esteem itu telah dilakukan konseling pastoral teknik client center yang dilakukan oleh majelis gereja dan jemaat yang memiliki pengalaman dan pengetahuan terkait permasalahan self esteem. Setelah dilakukannya teknik tersebut maka pemuda di Gereja Toraja Jemaat Sima yang mengalami self esteem telah menemukan semangat dan hidup baru dalam diri mereka melalui pendekatan ini. Oleh karena itu konseling pastoral teknik client center dikatakan berhasil dalam menangani masalah sefl esteem.

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: m3 yulius p.
Date Deposited: 27 Feb 2024 18:46
Last Modified: 29 Jul 2024 13:32
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/963

Actions (login required)

View Item View Item