Analisis Sosio-Teologis: Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Antisosial Remaja di Gereja Toraja Jemaat Eben Haezer Palopo

Mangadi, Erpandi Sumbung (2022) Analisis Sosio-Teologis: Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Antisosial Remaja di Gereja Toraja Jemaat Eben Haezer Palopo. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
erpandi_cek_plagiasi.pdf

Download (270kB)
[img] Text
erpandi_bab_1.pdf

Download (691kB)
[img] Text
erpandi_bab_2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
erpandi_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (749kB) | Request a copy
[img] Text
erpandi_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (680kB) | Request a copy
[img] Text
erpandi_bab_5.pdf

Download (317kB)
[img] Text
erpandi_bab_daftar_pustaka.pdf

Download (427kB)

Abstract

Berkembangnya teknologi informasi yang begitu cepat terutama dalam kalangan masyarakat dimasa sekarang ini. Salah contoh perkembangan teknologi informasi dimasa ini yaitu internet. Internet merupakan salah satu media teknologi informasi yang mengalami perkembangan paling pesat dari teknologi lainnya. Penelitian ini dibuat untuk menganalisis dampak sosial-teologis media sosial terhadap perilaku antisosial remaja. Metode yang akan digunakan penulis dalam melakukan penelitian di lokasi adalah metode kualitatif. Metode penelitian kualitatif tidak menggunakan statistic, tetapi melalui pengumpulan data, analisis kemudian di interpretasikan. Penelitian ini menggunakan pembahasan analisis sosio-teologis dampak media sosial terhadap perilaku antisosial remaja di Gereja Toraja Jemaat Eben Haezer Palopo dengan sampel dari 20 remaja gereja yang masih duduk di bangku SMP dan SMK. Berdasarkan data yang penulis kumpulkan, 95% laki-laki dan 5% perempuan remaja adalah pengguna media sosial. Kata kunci : Media sosial, antisosial, sosio-teologis

Item Type: Thesis (Scholar)
Uncontrolled Keywords: Media sosial, antisosial, sosio-teologis
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BR Christianity
Depositing User: pd andarias manting
Date Deposited: 08 Nov 2023 23:49
Last Modified: 30 Jul 2024 11:24
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/526

Actions (login required)

View Item View Item