Analisis Integritas Majelis Gereja dalam Melaksanakan Tugas Pelayanan di Gereja Toraja Jemaat Leppan Klasis Rembon Sado’ko’

Mangalik, Lisdayanti Anita (2021) Analisis Integritas Majelis Gereja dalam Melaksanakan Tugas Pelayanan di Gereja Toraja Jemaat Leppan Klasis Rembon Sado’ko’. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
lisda_similarity.doc

Download (21kB)
[img] Text
lisda_hd.doc

Download (142kB)
[img] Text
lisda_kp.doc

Download (58kB)
[img] Text
lisda_bab_1.doc

Download (130kB)
[img] Text
lisda_bab_2.doc

Download (245kB)
[img] Text
lisda_bab_3.doc
Restricted to Repository staff only

Download (90kB) | Request a copy
[img] Text
lisda_bab_4.doc
Restricted to Repository staff only

Download (133kB) | Request a copy
[img] Text
lisda_bab_5.doc

Download (13kB)
[img] Text
lisda_dp.doc

Download (23kB)
[img] Text
lisda_lp.doc

Download (540kB)
[img] Text
lisda_cv.doc

Download (30kB)

Abstract

Lisdayanti Anita Mangalik (3020175415). Tahun 2021 menyusun skripsi dengan judul “Analisis Integritas Majelis Gereja dalam Melaksanakan Tugas Pelayanan di Gereja Toraja Jemaat Leppan Klasis Rembon Sado’ko’ ”. Di bawah bimbingan Ibu Alfrida Lembang, M.Pd.K selaku pembimbing I dan ibu Merry Adeng, M.Pd. selaku pembimbing II.Skripsi ini ditulis karena penulis menemukan di lapangan bahwa Majelis Gerejatelah melaksanakan tugasnya masing-masing namun belum memberi dampak bagipertumbuhan iman dan kehidupan jemaat.Adapun metode yang digunakan penulis dalam kajian ini yakni pendekatankualitatif dengan teknik pengumpulan data meliputi studi kepustakaan, observasi dan wawancara. Dan informan dalam penelitian ini yaitu beberapa Majelis Gereja dan anggota jemaat. Berdasarkan hasil penelitian, penulis dapat menyimpulkan bahwa sebagian Majelis Gereja masih kurang menunjukkan integritas dalam pelayanan dan kehidupan sehari-hari diisebabkan oleh faktor dari dalam diri maupun dari lingkungan. Hal tersebut ditandai dengan adanya Majelis Gereja yang belum sepenuhnya melakukan yang dikatakan/ajarkan dalam khotbah, belum sepenuhnya melakukan yang benar, kurang bertanggung jawab dan kejujuran masih kurang. Kata Kunci: Integritas, Majelis Gereja, Tugas Pelayanan

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology
Depositing User: Andarias Manting
Date Deposited: 04 Jun 2024 10:27
Last Modified: 29 Jul 2024 10:09
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/1382

Actions (login required)

View Item View Item