Malas: suatu kajian Teologis Etis tentang Pengaruh Sikap Malas terhadap Produktivitas Kerja

Battu, Artha (2010) Malas: suatu kajian Teologis Etis tentang Pengaruh Sikap Malas terhadap Produktivitas Kerja. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
artha_hd.pdf

Download (5MB)
[img] Text
artha_bab_1.pdf

Download (3MB)
[img] Text
artha_bab_2.pdf

Download (24MB)
[img] Text
artha_bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB) | Request a copy
[img] Text
artha_bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
artha_dp.pdf

Download (2MB)
[img] Text
artha_lp.pdf

Download (1MB)
[img] Text
artha_cv.pdf

Download (766kB)

Abstract

Artha Battu, 2010, menyusun skirpsi yang diberi Judul Malas, dengan sub judul suatu kajian teologis-etis tentang pengaruh sikap malas terhadap produktivitas kerja. Pemilihan judul ini dilatarbelakangi kitab Kejadian 2:15 yang mana berbicara tentang manusia yang pada hakekatnya diciptakan untuk bekerja dan beberapa ayat dari kitab Amsal dan Perjanjian Baru yang berbicara tentang kemalasan misalnya Amsal 6:6 yang berbunyi: 'Hai pemalas pergilah pergilah kepada semut perhatikanlah lakunya dan jadilah bijak." Bertitik tolak dari alasan diatas penulis tertarik untuk mengkaji soal kemalasan yang berpengaruh terhadap produktivitas kerja. Dan tertuang dalam rumusan masalah: 1. bagaimana kajian teologis-etis tentang sikap malas dan 2. bagaimana pengaruh sikap malas terhadap produktivitas kerja. Realitanya kebanyakan orang terkadang menyepelekan sikap ini. Kemalasan hanya dipandang sebelah mata padahal efek dari sikap ini membuat orang tidak dapat mencapai target-target tertentu dari pekerjaan yang ditekuninya bahkan kemalasan ini adalah salah satu sikap pemberontakan terhadap Allah yang telah menciptakan manusia sebagai makhluk pekerja. Bab 2 berisi tentang tinjauan pustaka tentang kerja sebagai realisasi kesegambaran dan keserupaan dengan Allah. Di situ penulis mencoba melihat makna dari kesegambaran dan keserupaan dengan Allah dalam PL dan PB, manusia sebagai makhluk pekerja dalam PL dan PB dan produktiviitas kerja. sedangkan pada akhir bab ini akan dibahas tentang tinjauan teologis-etis tentang sikap mals dalam PL dan PB serta faktor-faktor yang menyebabkan kemalasan itu. Bab 3 analisis tentang pengaruh sikap malas terhadap produktivitas kerja dan cara mengatasi kemalasan dalam bekerja. Dan bab 4 berisi kesimpulan dan saran.

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BJ Ethics
Depositing User: S.I.Pust sarmita sumule
Date Deposited: 13 Feb 2024 09:50
Last Modified: 30 Jul 2024 11:20
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/261

Actions (login required)

View Item View Item