Tongkonan dan Pembentukan Karakter: suatu Tinjauan Teologis-Antropologis tentang Peranan Orang Tua dalam Membentuk Karakter Anak Berdasarkan Nilai-Nilai Tongkonan di Tongkonan Palangi’, Lembang Palangi’, Kecamatan Balusu. Kabupaten Toraja Utara

Membala’, Deymetrius Mana’ (2013) Tongkonan dan Pembentukan Karakter: suatu Tinjauan Teologis-Antropologis tentang Peranan Orang Tua dalam Membentuk Karakter Anak Berdasarkan Nilai-Nilai Tongkonan di Tongkonan Palangi’, Lembang Palangi’, Kecamatan Balusu. Kabupaten Toraja Utara. Scholar thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Toraja.

[img] Text
dey_hd.doc

Download (135kB)
[img] Text
dey_kp.doc

Download (65kB)
[img] Text
dey_bab_1.doc

Download (54kB)
[img] Text
dey_bab_2.doc

Download (283kB)
[img] Text
dey_bab_3.doc
Restricted to Repository staff only

Download (39kB) | Request a copy
[img] Text
dey_bab_4.doc
Restricted to Repository staff only

Download (105kB) | Request a copy
[img] Text
dey_bab_5.doc

Download (13kB)
[img] Text
dey_dp.doc

Download (22kB)
[img] Text
dey_lp.doc

Download (44kB)
[img] Text
dey_cv.doc

Download (32kB)

Abstract

Deymetrius Mana’ Membala’, 2013; Judul Skripsi: Tongkonan dan Pembentukan Karakter, dengan Sub judul: Suatu Tinjauan Teologis Antropologis tentang Peranan Orang Tua dalam Membentuk Karakter Anak Berdasarkan Nilai-nilai dalam Tongkonan. Kajian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran orang tua dalam menanamkan nilai-nilai yang terkandung dalam tongkonan untuk membentuk karakter anak di tongkonan Palangi’, Lembang Palangi’, Kecamatan Balusu, Kabupaten Toraja Utara. Penulis mengangkat masalah ini karena penulis meliihat bahwa seiring dengan perkembangan zaman, semakin banyak anak-anak ataupun pemuda di Toraja yang tidak lagi menampakkan nilai-nilai yang terkandung dalam tongkonan. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan wawancara dimana yang menjadi informan adalah orang tua dan anak- anak yang ada di tongkonan Palangi’. Dalam penelitian yang dilakukan, ditemukan bahwa orang tua di tongkonan palangi’, umumnya masih mengenal nilai-nilai yang terkandung dalam tongkonan, dan tetap mengajarkan kepada anak-anak mereka tentang nilai-nilai tersebut baik melalui nasihat-nasihat ataupun teladan yang baik, demi pembentukan karakter anak-anaknya. Namun dari hasil penelitian, diperoleh kesimpulan bahwa terkadang Anak-anak tidak mengindahkan didikan orang tua dengan baik karena merasa bahwa didikan orang tua tidak lagi relevan dengan dunia dimana mereka hidup (zaman modem).

Item Type: Thesis (Scholar)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology
Depositing User: am andarias manting
Date Deposited: 08 Jun 2024 19:04
Last Modified: 29 Jul 2024 11:07
URI: http://digilib-iakntoraja.ac.id/id/eprint/1440

Actions (login required)

View Item View Item